Jenis-jenis alkohol berdasarkan strukturnya
Guru Mapel : Siti maysaroh
Kelas : X IIPS 2
Materi : Jenis-jenis senyawa alkohol
Tujuan Pembelajaran: Diharapkan siswa mampu membedakan jenis alkohol primer, sekunder, dan tersier berdasarkan posisi OH yang di ikat.
KD 3.5 Menganalisis struktur, tata nama, sifat dan kegunaan senyawa karbon (alkanol/alkohol, alkoksi alkana/eter, alkanal/aldehid, alkanon/keton, asam alkanoat, dan alkil alkanoat)
Materi
Berdasarkan struktur ikatannya alkohol terbagi menjadi 3 jenis:
- Alkohol primer atom karbon yang mengikat OH, terikat pada satu bagian atom lainnya
- Alkohol sekunder atom karbon yang mengikat OH, terikat pada dua bagian atom lainnya
- Alkohol tersier atom karbon yang mengikat OH, terikat pada tiga bagian atom lainnya
Komentar
Posting Komentar